Community Yaris Bekasi Raya (CYBER) Gelar Acara Gathering Di Saat Ramadhan
otomotifme, Bekasi – Begitu banyak jenis mobil yang beredar di dunia otomotif, sehingga banyak pula perkumpulan komunitas para penggemar otomotif khususnya roda empat atau mobil, para penggemar kendaraan dengan brand yang sudah dikenal yaitu Toyota dengan type mobil yaris tidak mau ketinggalan. Didaerah bekasi sendiri sudah banyak komunitas mobil, untuk itu para pengguna mobil yaris disekitaran daerah Bekasi membuat komunitas yang bernama CYBER yaitu Community Yaris Bekasi Raya. Bertempat di Dealer Toyota Daya bekasi, community yaris bekasi raya atau biasa disingkat CYBER, menggelar acara gathering bersama media serta mencoba…
Read More