New series Aprilia mulai mengaspal di Indonesia
otomotifme, Indonesia – Seri terbaru dari Aprilia 660 adalah evolusi yang memberikan inspirasi kepada segmen motor sports dengan memulai babak baru di segmen motor sports berbobot menengah berbekal performa terbaik dan optimasi penggunaan bagi pengendara yang menjadikan sebuah awal dari era baru. Didesain, dirancang, dan diproduksi secara inovatif langsung dari Noale, Italia, kini telah hadir model paling ditunggu dari Aprilia. Keluarga Aprilia 660 kini memiliki representasi yang tangguh melalui Aprilia RS 660 dan Aprilia Tuono 660, di mana dua ‘saudara’ ini memiliki kemiripan DNA balap yang memberikan sensasi dan pada…
Read More